Pada saat membuka Smartphone dari kondisi Lock screen dan mengoperasikan smartphhone selalu muncul Iklan Pop Up yang sangat menggangu, hal ini di sebabkan dari beberapa aplikasi yang di install di Smartphone, berikut untuk cara mengetahuinya.
- Gambar di bawah ini contoh screenshot iklan pop up.
- Cara mengetahui dari aplikasi apa iklan pop up tersebut, cara mengetahuinya tekan tombol RECENT untuk lebih jelasnya lihat gambar screenshot di bawah ini.
- Kemudian cari aplikasi nya.
- Aplikasi yang memunculkan iklan Pop Up sudah di temukan, Jika sangat menggangu iklan Pop Up silahkan di uninstall saja aplikasinya, jika tidak menggangu biarkan saja.
- Selamat Mencoba & Semoga Bermanfaat.



Komentar
Posting Komentar
Silakan tinggalkan komentar Anda di blog ini. Namun, komentar yang bersifat spam tidak akan ditampilkan.
Feel free to leave your comments on this blog. However, any spam-related comments will not be displayed.