Anda dapat mencadangkan chat dan media anda ke Google Drive, sehingga jika Anda menukar telepon atau membeli Smartphone Android baru, riwayat chat dan media anda dapat pulihkan kembali, untuk mencadangkan chat di Whatsapp di rekomendasikan agar terhubung ke jaringan Wi-Fi sebelum mencadangkan chat ke Google Drive, karena ukuran file cadangan bervariasi dan dapat mengonsumsi data seluler, sehingga dapat menyebabkan biaya tambahan. Berikut Cara Backup atau mencadangkan chat di Whatsapp ikuti langkah - langkah di bawah ini.
- Buka WhatsApp di Smartphone anda kemudian klik Menu, untuk lebih jelasnya lihat gambar screenshot di bawah ini.
- Pilih Setelan
- Pilih Chat.
- Pilih Cadangan Chat
- Dan kemudian pilih Cadangkan
- Proses mencadangkan pesan tunggu sampai selesai 100%
- Sekian dari saya dan Selamat Mencoba
Baca juga Artikel di Bawah ini:Social Media