Blogroll

~TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGANNYA~

👇DAPATKAN UPDATE BLOG INI KLIK FOLLOW/IKUTI

NONAKTIFKAN DAN AKTIFKAN TOUCHPAD PADA LAPTOP WINDOWS 10

Artikel kali ini membahas cara mengaktifkan dan nonaktifkan touchpad pada laptop windows 10, jika touchpad tidak di nonaktifkan otomatis pada saat Mouse di colokkan sangat menggangu sekali, langsung saja simak tips berikut ini cara nonaktifkan dan aktifkan touchpad pada laptop windows 10, buka Control Panel dan pastikan Viewed By Large Icons setelah itu klik Mouse untuk lebih jelas lihat gambar di bawah ini.

kemudian klik pada tab menu ELAN selanjutnya beri tanda centang pada Disable when external USB pointing device plug in klik Apply dan Klik OK.
selesai, Touchpad pada laptop windows 10 sudah tidak aktif lagi dan mengaktikannya kembali hilangkan tanda centang pada Disable when external USB pointing device plug in klik Apply dan Klik OK.

Selamat Mencoba



DI BLOG INI BEBAS SIAPA SAJA BOLEH BERKOMENTAR DAN KOMENTAR YANG BERBAU SPAM AKAN DI HAPUS.

Andihangdihi