Pada postingan kali ini saya akan berbagi tips tentang cara mengubah icon folder di komputer. tips ini khusunya yang belum tau atau mungkin juga yang sudah tau tapi lupa, gak perlu panjang lebar langsung saja ikuti cara-caranya di bawah ini.
yang pertama klik kanan pada folder yang anda ingin ubah iconnya kemudian klik Properties
Akan muncul halaman properties klik pada tab Customize
Kemudian klik Change Icon dan anda akan di bawa kehalaman icon
Silahkan pilih salah satu icon-icon yang telah tersedia Kemudian klik OK dan akan kembali kehalaman properties terakhir klik Apply kemudian OK
hasilnya akan seperti gambar dibawah ini
Semoga bermanfaat bagi anda....
Baca juga Artikel di Bawah ini:Computer